PEMBERDAYAAN KELOMPOK PKK DAN MASYARAKAT MELALUI PEMANFAATAN BUAH PEDADA (Sonneratia caseolaris) DI DESA SEPAHAT, KECAMATAN BANDAR LAKSAMANA, KABUPATEN BENGKALIS

Authors

  • Irvina Nurrachmi Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Riau, Pekanbaru Author
  • Musrifin Galib Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Riau, Pekanbaru Author
  • Dessy Yoswaty Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Riau, Pekanbaru Author
  • Bintal Amin Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Riau, Pekanbaru Author
  • Nursyirwani Nursyirwani Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Riau, Pekanbaru Author
  • Ragiel Ramadhan Mahasiswa Kukerta Terintegrasi Universitas Riau Author
  • Sari R. Al Haura Mahasiswa Kukerta Terintegrasi Universitas Riau Author
  • Rahma I. Utami Mahasiswa Kukerta Terintegrasi Universitas Riau Author
  • Dewi A. Mahmudah Mahasiswa Kukerta Terintegrasi Universitas Riau Author
  • Dewi A. Mahmudah Mahasiswa Kukerta Terintegrasi Universitas Riau Author
  • Zurya Hanifa Mahasiswa Kukerta Terintegrasi Universitas Riau Author
  • Ilham Yurestira Mahasiswa Kukerta Terintegrasi Universitas Riau Author
  • Melania Syahada Mahasiswa Kukerta Terintegrasi Universitas Riau Author
  • Rajiv R. Putra Mahasiswa Kukerta Terintegrasi Universitas Riau Author
  • Ernanda P. Darmawan Mahasiswa Kukerta Terintegrasi Universitas Riau Author
  • Muhammad Hafizh Mahasiswa Kukerta Terintegrasi Universitas Riau Author

DOI:

https://doi.org/10.31258/

Keywords:

budidaya ikan, sayuran organik, pemanfaatan lahan, teknopreneurship

Abstract

Buah pedada merupakan buah mangrove yang hidup di perairan payau yang banyak tumbuh di daerah pesisir, khususnya di Kabupaten Bengkalis yaitu di Kecamatan Bandar Laksamana Desa Sepahat. Bagian dasar buah pedada dibungkus oleh kelopak bunga, dan tidak beracun. Masyarakat Desa Sepahat jarang mengkonsumsi langsung buah Pedada karena rasanya yang asam sehingga banyak terbuang sia-sia. Buah tersebut memiliki kandungan gizi yang belum dimanfaatkan. Selain dapat dikonsumsi secara langsung Buah Pedada dapat juga diolah menjadi produk pangan bernilai jual tinggi seperti selai, sirup, dan permen karena kandungan vitamin C yang cukup tinggi. Dengan melihat potensi ini, maka muncul ide untuk membuat teknologi olahan pangan buah Pedada sebagai olahan bernilai jual tinggi. Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini akan memberikan nilai tambah yang besar ditinjau dari hasil teknologi produk pangan , sehingga menambah nilai ekonomis dan penghasilan bagi Masyarakat Desa Sepahat, serta meningkatkan pengetahuan masyarakatnya. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini penyuluhan manfaat dan pengolahan buah Pedada. Kegiatan ini menghasilkan produk olahan buah pedada berupa sirup, selai, dan permen serta meningkatkan kreativitas sumber daya manusia di Desa Sepahat, Kecamatan Bandar Laksamana, Kabupaten Bengkalis untuk membuat industri rumah tangga produk pangan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Hachinohe, H., A Suko & A Ida. (1999). Nursery Manual for Mangrove Species. Indonesian and Japan International Cooperation Agency: Ministry of Forestry and Estate Crops.

Jariyah. (2013). Efek hipoglemik tepung pedada (Sonneratia caseolaris) pada tikus wistar yang diinduksi aloksan. Disertasi Doktor Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur: Surabaya.

Manalu, RDE. (2011). Kadar Beberapa Vitamin Pada Buah Pedada (Sonneratia caseolaris) dan Hasil Olahannya. (Skripsi). Departemen Teknologi Hasil Perairan. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. Bogor: Institut Pertanian Bogor.

Mardiana, C., Puspitasari, R., (2018), Pengembangan Desain Produk Unggulan IKM di Kabupaten Malang Jawa Timur yang Berdaya saing Tinggi, Jurnal Terob.

Nagelkerken I, Blaber SJM, Bouillon S, Green P, Haywood M, Kirton LG, Meynecke JO, Pawlik J, Penrose HM, Sasekumar A, Somerfield PJ. (2008). The habitat function of mangroves for terrestrial and marine fauna: a review. Aquatic Botany. 89 (2) : 155-185.

Supratikno, H., (2004). ‘The development of SME Clusters in Indonesia’, dalam D. Hewand L.W. Nee (eds), Entrepreneurship and SMEs in Southeast Asia, ISEAS.

Downloads

Published

2020-12-01

Issue

Section

Articles